Software Accurate : CARA PENCATATAN PENERIMAAN PEMBAYARAN DARI PENJUALAN YANG KENA PPN DALAM MATA UANG ASING


Accurate Software Akuntansi

Misalkan kita melakukan penjualan kepada PT. Selaras dengan menggunakan mata uang USD, di sini contohnya kita menjual AC dengan harga $500 dan kena PPN sebesar $50, sehinggan total tagihan adalah $550.
Di sini kita klik – Aktifitas – Penjualan – Faktur Penjualan

Kemudian kita akan melakukan pencatatan pembayaran
Kita masuk ke Aktifitas – Penjualan – Penerimaan Penjualan
Di sini kita akan mencatat penerimaan pembayaran sebanyak 2x, yang pertama adalah mencatat pembayaran DPP (secara USD), yang kedua adalah mencatat pembayaran PPN nya (secara IDR).
Di sini terlihat pada bagian Owing bahwa Total Owing adalah $500 dan PPN nya adalah Rp 500.000,00.



Kemudian kita catat penerimaan DPP dahulu ,pada saat pencatatan penerimaan DPP ini kita tidak boleh mencentang menu ‘Fiscal Payment’. Menu ini hanya digunakan pada saat kita hendak mencatat pembayaran PPN.



Kemudian barulah kita mencatat penerimaan pembayaran PPN, yaitu dengan mengklik bagian dari menu ‘Fiscal Payment’ dan PPN yang dibayarkanpun pasti dalam bentuk Rupiah.



Dengan Software Accurate pekerjaan anda akan menjadi mudah dan menyenangkan.!

Jika Anda membutuhkan Software Accurate , presentasi (demo Software Accurate ), training atau implementasi Software Accurate , silahkan menghubungi saya:
Supandi
Telp     : 021-5308617 / 70404100
Fax     : 021-5308619
Sms     : 083877177119
BBM   : 274134C7 
E-mail : marketing@asc-intl.com




Ditulis oleh: Accounting Solution Center Sales & Trainer Program / Software Accurate Updated at : 16:05