Laba Kotor adalah keuntungan penjualan yang belom dikurangi dengan biaya produksi, gaji karyawan, pajak dan pembayaran bunga.
Apabila anda ingin menampilkan informasi Gross Profit (Laba Kotor) dari suatu item baik itu secara keseluruhan ataupun secara detail pada laporan penjualan.
Berikut ini adalah langkah-langkah yang harus anda perhatikan di Accurate v4 :
Kita ambil contoh ilustrasi dari Laporan Sales bye Item yang ada di Accurate,
- Dari Report - Index to Report - Sales Report - Sales bye Item
- Double klik pada laporan tersebut maka akan menampilkan Format Report
- Klik pada bagian Selected Columns & Filters, lalu centang Gross Profit (Laba Kotor)
- Setelah itu kilik ok.
Maka akan menampilkan Informasi Gross & Profit (Laba Kotor) Anda
Sekian Tips & Trick yang dapat saya sampaikan, semoga bermanfaat untuk para pembaca.
Jika Anda membutuhkan Accurate, Presentasi ( demo Accurate ), Training atau Implementasi Accurate, silakan hubungi saya :
Supandi
Telp : 021-5308617/23 atau 021-70404100
Fax : 021-5308619
SMS : 0838-771-77119
BBM : 274134c7
Email : marketing@asc-intl.com
Web :
0 comments:
Posting Komentar